KABARKU.NET - Bioskop Trans TV kembali memberikan hiburan bagi para penonton di rumah dengan menayangkan dua film sekaligus yang menarik untuk disaksikan pada Selasa, 19 Oktober 2021.
Dua film yang akan diputar pada Bioskop Trans TV pada nanti malam yakni film The Matrix Reloaded dan Rise of Empires: Ottoman Part 1. Keduanya film lama tapi masih tetap menarik untuk ditonton.
Film The Matrix Reloaded dibintangi aktor keren Keanu Reeves dengan penampilan yang dingin dalam setiap aksinya tapi tegas dalam bertindak tersebur bakal tayang pukul 22.00 WIB.
Baca Juga: PPKM Luar Jawa-Bali Dilanjutkan Selama Tiga Minggu, Tidak Ada Daerah di Level 4
Sebelum melihat dua film tersebut berikut sinopsisnya.
Film The Matrix Reloaded
Pemeran The Matrix Reloaded di antaranya Keanu Reeves, Laurence Fishburne, Carrie-Anne Moss, Helmut Bakaitis, dan Monica Bellucci.
Mengisahkan tentang seseorang bernama Neo yang harus menyelamtkan Keymaker dari Merovingian atas perintah dari Oracle.
Untuk melawan Sion, Neo harus melawan Arthitect tersebut. Namun, sementara Sion juga tengah bersiap untuk bertempur melawan mesin – mesin lainnya.
Baca Juga: Catat! Inilah Perubahan Jam Layanan Rapid Antigen di Stasiun Semarang Poncol
Film Rise of Empires: Ottoman Part 1
Mengisahkan tentang seorang Sultan Ottoman Mehmed II yang melancarkan kampanye epik untuk merebut ibukota konstantinopel bizantium.
Selain membentuk ibukota konstantinopel bizantium, Sultan Ottoman Mehmed II juga akan membentuk sejarah selama berabad-abad.
Baca Juga: Kenali Kejang Otot, Mulai dari Gejala, Penyebab dan Tips Cara Mengatasinya